Posts

Showing posts with the label Review

Review Drama Crisis : Special Security Guard (2017)

Image
Halo apa kabarnya? Pada tulisan kali ini penulis akan mereview sebuah drama dengan judul Crisis : Special Security Guard. Drama ini berasal dari negara Jepang. Informasi lengkap drama ini bisa kamu lihat di bawah, ( source : asianwiki.com ) Drama : Crisis: Special Security Squad (English title) / Crisis: Public Security Mobile Investigation Unit Special Investigation Team (literal title) Romaji : Crisis Koan Kido Sosatai Tokusohan Japanese : CRISIS 公安機動捜査隊特捜班 Director : Kosuke Suzuki, Keiichiro Shiraki Writer : Kazuki Kaneshiro Network : Fuji TV, KTV Episodes : 10 Release Date : April 11 - June 13, 2017 Runtime : Tuesday 21:00-21:54 TV Ratings : 10.6% Language : Japanese Country : Japan Sinopsis Akira Inami (Shun Oguri) merupakan mantan anggota pasukan khusus bela diri. Dalam menjalankan misi khusus rahasianya Inami mendapatkan luka emosional sehingga ia diberhentikan dan dikeluarkan dari pasukan. Setelah keluar, saat ini Inami bekerja di sebuah ti

Review Shudan Sasen (Everyone's Demoted) 2019 : Kerja Keras itu Membuahkan Hasil

Image
Halo gimana kabarnya? Balik lagi sama penulis. Kali ini penulis kembali membuat sebuah review drama. Dramanya berasal dari negara Jepang dengan judul Everyone’s Demoted (Shudan Sasen). Informasi lebih lanjutnya bisa dilihat dari situs asianwiki.com berikut :  ( source : asianwiki.com )

Review Drama Panda Judges the World (2020) : Mengungkap Kebenaran di Zona Abu-Abu

Image
Halo, balik lagi sama penulis, pada tulisan kali ini saya akan mereview kembali sebuah drama. Dramanya berasal dari Jepang lagi dengan judul Panda judges the world. Berikut ini keterangan lengkapnya dilansir dari situs asianwiki.com : (source : tvtime.com) Drama : Panda Judges the World (English title) / In The World Which Is Neither White Nor Black, Panda Laughs (literal title) Romaji : Shiro demo Kuro demo Nai Sekai de, Panda wa Warau Japanese : シロでもクロでもない世界で、パンダは笑う Director : Mitsutaka Endo Network : NTV, YTV Episodes : 10 Release Date : January 12, 2020 -- Runtime : Sunday 22:30-23:25 Language : Japanese Country : Japan Sinopsis Drama Panda Judges the World bercerita mengenai tentang Miss Panda (Nana Seino) yang memiliki kekuatan fisik yang luar biasa. Dia ditemani dan juga dikontrol oleh pengawasnya (Ryusei Yokohama) yang bertugas sebagai penjaganya. Miss panda dan juga pengawasnya diberikan tugas oleh Mr No Compliance. Tugas yang diberikan oleh

Review Drama Jepang Legal V (2018)

Image
Halo, gimana kabarnya? Balik lagi sama penulis. Di post kali ini saya akan mereview sebuah drama. Drama ini menjadi salah satu rekomendasi drama yang bisa kamu tonton untuk mengisi waktu luang kamu di tengah wabah Covid-19 yang saat ini sedang melanda. Dramanya datang dari negara Jepang dengan judul Legal V. Berikut sinopsis dari drama Legal V ini. (source : asianwiki.com) Sinopsis Shoko Takanashi seorang mantan pengacara sebuah firma hukum yang telah kehilangan lisensi pengacaranya, mencoba bangkit dan mendirikan sebuah firma hukum kecil miliknya. Dengan cara membujuk profesor hukum universitas yang memiliki kualifikasi sesuai untuk mendirikan firma hukum. Dia juga menggaet pengacara serta beberapa orang paralegal yang mengerti tentang hukum. Mempunyai misi untuk membela orang yang lemah firma hukum ini pun akhirnya dibentuk. Seiring berjalannya waktu firma hukum ini harus menghadapi firma hukum besar yang menjadi lawannya di pengadilan. Selain itu ia juga harus melawan

Review DuniaDelusi2 : AbsoluteFans

Image
Hallo, apa kabar para wota? Oke kali ini gue akan mereview DuniaDelusi2 atau bisa dibilang DuniaDelusi Absolut  Fans . Berbeda dengan DuniaDelusi1 di DuniaDelusi2 ini kita akan menemukan berbagai macam konten lainnya yang tidak terdapat di DuniaDelusi sebelumnya.DuniaDelusi2 ini juga sudah di terbitkan melalui penerbit regular pada umumnya lho yaitu Bukune .Oke kita mulai saja,Ini dia penampakan bukunya.Gimana keren ga .

#TantanganUwo Review DuniaDelusi

Image
Hallo kali ini gue mau ngebahas tentang buku DD nih yang kemarin gue order dari @genderuwota48 dan #TimUwo ,Sebenernya kemarin-kemarin gue juga ga tau ini buku berisi tentang apa. Setelah gue tau tentang kumpulan fanfict dan buat project rumah singgah nya uwo yaudah mulai dari situ gue niat order dan bantu semoga project rumah singgah nya beneran terwujud , amin :3 Buku ini berisi kumpulan-kumpulan fanfict buatan-buatan fans jadi menurut gue, dari fans - untuk fans - oleh fans :D Ini dia gambarnya gimana keren ga haha Begitulah kira-kira gambaran cover depannya simple kan, Oke gue bahas dalemmnya deh di dalem buku dd ini berisi fanfict2 buatan fans jeketi yang sangat bagus , menarik , dan nyesel kalo ga lo baca. Sebenernya sih ini udah ada di web nya Uwo tapi menurut gue lebih asik aja kalo bacanya lewat buku kalo baca lewat pc mata pegel lho.. Salah satu fanfict yang gue suka yaitu Sen Tegami bener bener keren deh ceritanya Kekurangannya sih cuma di pembatasnya aja y